Sunday, 8 July 2018

Video pembelajaran scientifik dengan materi permainan Sepak Bola

Berikut adalah video pembelajaran scientifik pada materi permainan sepak bola

Pembukaan


Inti

Inti dan Penutup


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah                        : SMP Darussalam Baureno
Mata Pelajaran           : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan
Materi Pokok               : Permainan Sepak Bola
Kelas/Semester            : VII / 1 (Satu)
Alokasi Waktu            : 2 x Pertemuan (6 x 40 menit)

A.      Kompetensi Inti :
1.         Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2.         Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dalam lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3.         Memahami pengetahuan (faktual, konseptual dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4.         Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, menguarai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,  menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B.       Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.1    Memahami gerak spesifik dalam berbagai permainan bola besar sederhana dan atau tradisional*)
3.1.1          Menjelaskan teknik dasar permainan sepak bola
3.1.2          Menjelaskan teknik mengumpan dalam permainan sepak bola
3.1.3          Menjelaskan teknik mengontrol bola dalam permainan sepak bola
3.1.4          Menjelaskan teknik menggiring dalam permainan sepak bola
4.1    Mempraktikkan gerak spesifik dalam berbagai permainan bola besar sederhana dan atau tradisional*)
4.1.1          Melakukan gerak spesifik mengumpan dalam permainan sepak bola
4.1.2          Melakukan gerak spesifik mengontrol bola dalam permainan sepak bola
4.1.3          Melakukan gerak spesifik menggiring dalam permainan sepak bola
4.1.4          Melakukan gerak koordinasi mengumpan, mengontrol, dan menggiring
*  Nilai karakter
§  Religius, kerja sama, tanggung jawab, percaya diri

C.      Tujuan Pembelajaran :
              Melalui pendekatan saintifik, diharapkan peserta didik dapat :
1.         Menjelaskan teknik dasar permainan sepak bola.
2.         Menjelaskan teknik mengumpan dalam permainan sepak bola.
3.         Menjelaskan teknik mengontrol dalam permainan sepak bola.
4.         Menjelaskan teknik menggiring dalam permainan sepak bola.
5.         Melakukan gerak spesifik teknik mengumpan dalam permainan sepak bola.
6.         Melakukan gerak spesifik mengontrol dalam permainan sepak bola.
7.         Melakukan gerak spesifik menggiring dalam permainan sepak bola.
8.         Melakukan gerak koordinasi mengumpan, mengontrol, dan menggiring.
Penguatan Karakter :
-          Religius
-          Kerja sama
-          Tanggung jawab
-          Percaya diri

D.      Materi Pembelajaran:
1.         Materi Pembelajaran Reguler
Teknik bermain sepak bola meliputi mengumpan, mengontrol, dan menggiring.
2.         Materi Pembelajaran Remidial
Materi pembelajaran yang lebih sederhana dari materi pembelajaran reguler
3.         Materi Pembelajaran Pengayaan
Materi pembelajaran yang lebih ditingkatkan kesulitannya dari materi pembelajaran reguler

E.       Metode Pembelajaran.
Model Pembelajaran        :    Pendekatan Saintifik
Metode                            :    Penugasan / Resiprokal

F.       Media dan Bahan Pembelajaran.
1.         Bola sepak
2.         Cones
3.         Pluit
4.         Lembar Kerja Siswa

G.      Sumber Belajar
Muhajir. 2016. PJOK ( Buku Siswa ). Jakarta : Kemdikbud
Muhajir. 2016. PJOK ( Buku Guru ). Jakarta : Kemdikbud



H.      Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama
KEGIATAN
DISKRIPSI
WAKTU
Pendahuluan
1.   Siswa dan guru melakukan berdo’a.
2.   Guru menanyakan kondisi kesehatan siswa secara umum.
3.   Guru menyampaikan Indikator Kompetensi yang harus dikuasai.
4.   Guru menjelaskan cakupan materi dan tujuan pembelajaran tentang permainan sepak bola.
5.   Guru menyampaikan teknik penilaian untuk kompetensi yang harus dikuasai, baik kompetensi sikap spiritual dengan observasi dalam bentuk jurnal, kompetensi pengetahuan dan kompetensi keterampilan.

§  Karakter yang dikembangkan : Religius dan Nasionalis
20 menit
Kegiatan Inti
Tahap 1 “Mengamati”
Mengamati guru yang mempraktikan teknik bermain sepak bola
1.    Siswa duduk dan mengamati secara langsung gerakan teknik dasar mengumpan dengan kaki bagian dalam dan mengontrol dengan telapak kaki dan kaki bagian dalam.

2.    Siswa menemukan beberapa hal yang belum diketahui tentang teknik dasar sepak bola untuk dicatat.

§  Karakter yang dikembangkan : Mandiri
80 menit









Tahap 2 “Menanya”
Merumuskan pertanyaan tentang apa saja yang belum diketahui tentang fenomena yang diamati
1.    Siswa menanyakan sesuatu yang belum diketahui tentang teknik dasar sepak bola kepada guru melalui lisan secara langsung.
Misalnya : bagaimana cara mengumpan dengan kaki bagian dalam ? Sebutkan bagian kaki yang dapat untuk mengumpan?

§  Karakter yang dikembangkan : Mandiri
Tahap 3 “Mengumpulkan informasi / mencoba”
Mengumpulkan informasi terkait rumusan-rumusan pertanyaan
Penggunaan metode resiprokal / penugasan
1.    Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok berdasarkan ketersediaan bola sepak
2.    Siswa melakukan peregangan dan pemanasan
3.    Siswa mencoba melakukan teknik dasar mengumpan dengan kaki bagian dalam dan mengontrol dengan telapak kaki secara bergantian

4.    Siswa mencoba melakukan teknik dasar mengumpan dengan kaki bagian dalam dan mengontrol dengan kaki bagian dalam secara bergantian

kerja sama, tanggung jawab, percaya diri (Mandiri dan Gotong royong)
Tahap 4 “Menalar / mengasosiasi”
Mendiskusikan informasi-informasi yang didapat
1.   Siswa membuat kelompok kecil sebanyak 3 siswa untuk melakukan diskusi tentang informasi-informasi mengenai teknik dasar bermain sepak bola disertai dengan membuat kesimpulannya

§  Karakter yang dikembangkan : Gotong-royong

Tahap 5 “Mengomunikasikan”
Menyapaikan (presentasi) kesimpulan dari informasi yang didapat
1.    Siswa menyampaikan hasil diskusi (kesimpulan) tentang informasi mengenai teknik dasar bermain sepak bola
2.    Guru menambahkan informasi yang lebih luas
§  Karakter yang dikembangkan : Integritas

Penutup
1.   Guru melakukan tanya jawab dengan siswa tentang materi pembelajaran yang telah diberikan.
2.   Melakukan pelepasan dan pendinginan yang dipimpin guru atau salah satu siswa yang dianggap mampu.
3.   Menginformasikan materi Minggu depan
4.   Guru memberikan tugas
5.   Siswa melakukan salam sesuai budaya sekolah dan mengucap terima kasih
6.   Siswa melakukan berdo’a dan bersalaman
§  Karakter yang dikembangkan : Religius
20 menit





I.         Penilaian Hasil Pembelajaran
1.         Jenis/teknik penilaian
a.    Sikap (spiritual dan sosial)
Sikap Spiritual
No
Teknik
Bentuk Instrumen
Contoh Butir Instrumen
Waktu Pelaksanaan
Keterangan
1
Observasi
Jurnal
Lampiran 1
Saat pembelajaran
Penilaian untuk dan pencapaian pembelajaran

Sikap Sosial
No
Teknik
Bentuk Instrumen
Contoh Butir Instrumen
Waktu Pelaksanaan
Keterangan
1
Observasi
Jurnal
Lampiran 1
Saat pembelajaran
Penilaian untuk dan pencapaian pembelajaran

No
Nama siswa
Jurnal Perkembangan Sikap Spiritual dan Sikap Sosial
Rentang Skor : kurang (1) / sedang (2) / baik (3)
Catatan Perilaku Tercela
Butir Sikap Terpuji
Tanda Tangan
Tindak Lanjut
Sikap Spiritual
Sikap Sosial
1







2







3







Dst








b.    Pengetahuan
No
Teknik
Bentuk Instrumen
Contoh Butir Instrumen
Waktu Pelaksanaan
Keterangan
1
Tertulis
Pertanyaan dan/atau tugas tertulis berbentuk uraian
Sebutkan teknik dasar bermain sepa bola !
Saat pembelajaran usai
Penilaian pencapaian pembelajaran
2
Penugasan
Pertanyaan dan/atau tugas tertulis berbentuk esai
Bagaimana melakukan teknik mengumpan bola yang baik ?
Setelah pembelajaran
Penilaian pencapaian pembelajaran
No
Butir Pertanyaan

1
Sebutkan teknik dasar bermain sepak bola !

2
Bagaimana melakukan teknik mengumpan bola yang baik ?

3


Dst


Contoh format penilaian pembelajaran teknik Pendidikan Kesehatan

No
Nama siswa
Aspek Pengetahuan Yang Dinilai

Rentang Skor : salah (1) / benar (3)

Soal No. 1
Soal No. 2
Soal No. 3
Soal No. 4
Jumlah Skor
Nilai Akhir

1








2








3








Dst








JUMLAH SKOR















 Jumlah skor yang diperoleh
Penilaian Pengetahuan =  ----------------------------------------- X  100%

  Jumlah skor maksimal

c.    Keterampilan
No
Teknik
Bentuk Instrumen
Contoh Butir Instrumen
Waktu Pelaksanaan
Keterangan
1
Praktik
Tugas (keterampilan)
Lakukan teknik dasar menumpan dalam sepak bola !
Saat Pembelajaran
Penilaian pencapaian pembelajaran

No
Nama siswa
Aspek Keterampilan Yang Dinilai

Rentang Skor : kurang (1) / sedang (2) / baik (3)

Keterampilan 1
(mengumpan)
Keterampilan 2
(mengontrol)
Keterampilan 3
Keterampilan 4
Jumlah Skor
Nilai Akhir

1








2








Dst








SKOR MAKSIMAL : 12 









                                  Jumlah skor yang diperoleh

Penilaian Keterampilan  =  ----------------------------------------- X  100%

                          Jumlah skor maksimal


REKAPITULASI PENILAIAN
No
Nama siswa
Aspek Penilaian
Jumlah
Nilai Akhir
Kriteria

Pengetahuan
Keterampilan

1







2







3







Dst













                          Pengetahuan + 2 Keterampilan
Nilai Akhir (NA)  =  --------------------------------------------

                               3
Kriteria :

1.
Mendapat nilai Sangat Baik, jika skor antara
=
91 – 100

2.
Mendapat nilai Baik, jika skor antara
=
81 – 90

3.
Mendapat nilai Cukup, jika skor antara
=
71 – 80

4.
Mendapat nilai Kurang, jika skor antara
=
61 – 70

5.
Mendapat nilai Kurang Sekali, jika skor antara
=
Kurang dari 61


2.         Pembelajaran Remidial
a.    Siswa melakukan belajar kelompok untuk membahas materi permainan sepak bola kemudian bertanya kepada guru tentang sesuatu yang belum dipahami.
b.    Guru bertanya balik kepada siswa tentang materi permainan sepak bola sebagai penguatan dan uji coba.
3.         Pembelajaran Pengayaan
Membuat kliping tentang permainan sepak bola

Baureno, 07 Mei 2018
Mengetahui,                                                             
Kepala SMP Darussalam Baureno           Guru Mata Pelajaran Penjasorkes                                                                                                                                                                                                   



SUNARYADI, S.Ag                                      SHOUKI NURFARID A. H, S.Pd

Advertising